Pemkab Kediri Terima Penghargaan Terbaik Keterbukaan Informasi Publik

    Pemkab Kediri Terima Penghargaan Terbaik Keterbukaan Informasi Publik

    Kediri - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kediri menerima penghargaan terbaik keterbukaan informasi publik dari Komisi Informasi Publik Jawa Timur berlangsung di Grand Swis Belhotel Darmo Surabaya, Rabu (13/11/2024)

    Penyerahan penghargaan diserahkan disampaikan ke Pjs Bupati Kediri Heru Wahono Santoso dari Edi Purwanto Ketua Informasi Publik Jatim di Malam Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Jawa Timur 2024.

    Pjs Bupati Kediri Heru Wahono Santoso mengatakan, Pemerintah Kabupaten Kediri sebagai salah satu badan publik tentunya terus berkomitmen menyelenggarakan keterbukaan informasi publik yang berkelanjutan guna mewujudkan tata kelola pemerintahan yang transparan, akuntabel, dan partisipatif. 

    "Pemerintah Kabupaten Kediri melalui PPID yang dulu pada tahun 2023 meraih penghargaan sebagai Pemerintah Kabupaten Menuju Informatif. namun sekarang tahun 2024 Pemerintah Kabupaten Kediri meraih penghargaan sebagai Pemerintah Kabupaten Informatif peringkat ke-6 se-Jawa Timur dengan skor 95, 91, " jelasnya.

    Kedepan Heru berharap layanan informasi publik di Pemkab Kediri semakin baik dan meningkat capaianya. (adv/PKP)

    kediri
    Prijo Atmodjo

    Prijo Atmodjo

    Artikel Sebelumnya

    Pemkab Kediri Dorong Minat Petani Milenial...

    Artikel Berikutnya

    Pjs Bupati Kediri Ikut Senam di Hari Kesehatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Tegaskan Standar Kualitas dan Kuantitas Penyediaan Makanan Warga Binaan, Kepala Rutan Magetan Siap Ikuti Arahan Langsung Kakanwil
    Kasus Korupsi Rumah Susun di Jakarta Barat: Penyidik Lanjutkan Penyidikan Usai Temukan Alat Bukti Baru dan Putusan Gugatan Pra-Peradilan Ditolak

    Ikuti Kami